Sabtu, 08 Maret 2014

10 Video YouTube Terpopuler 2013


Logo YouTube
KOMPAS.com - Duo komedian dari Norwegia yang menamakan diri mereka Ylvis menjadi orang paling tenar di YouTube secara global sepanjang 2013 ini. Video musik yang mereka buat dengan judul "What Does the Fox Say" ditonton hampir 278 juta kali September 2013.

Ylvis memuncaki daftar 10 besar Trending Video yang dibuat oleh YouTube. Video-video yang berada dalam sepuluh besar tersebut diurutkan oleh YouTube berdasar jumlah penonton.

Norwegia nampaknya sangat populer tahun ini, karena video populer kedua setelah Ylvis adalah video Harlem Shake ala Angkatan Darat Norwegia. Ya, video dengan judul "Harlem Shake (original army edition)" tersebut mampu menggaet sekitar 95 juta penonton.

Beberapa artis tenar Hollywood juga berada dalam sepuluh daftar video populer global YouTube, seperti Miley Cyrus dengan video "Wrecking Ball" yang berada di urutan empat.

Aktor laga era 90-an Jean Claude Van Damme berada di urutan enam dengan video komersial "Volvo Truck - The Epic Split feat. Van Damme." Video tentang Van Damme yang bisa melakukan split di tengah-tengah truk yang sedang berjalan tersebut ditonton hingga 60 ribu kali.
Sementara Adam Levine dan Kendrick Lamar berada di urutan ke tujuh dengan video musik "YOLO." Gara-gara lagu ini, Ungkapan YOLO (You Only Live Once) menjadi tren di Amerika Serikat untuk menggambarkan semangat anak muda dalam melakukan hal apa pun. Sayangnya, dalam hal yang negatif juga.
Jika melihat daftar yang dirilis YouTube, video-video tersebut bisa menjadi populer berkat bantuan sosial media lain. Video yang sensasional biasanya akan beredar viral melalui jejaring Facebook, Twitter, Path, dan lain sebagainya. Belum lagi situs-situs humor yang memasang lelucon.

Berikut daftar lengkap 10 video terpopuler secara global di YouTube sepanjang 2013, seperti dikutip dari tautan ini:

1. Ylvis - The Fox (What Does the Fox Say?), oleh tvnorge
2. Harlem Shake (original army edition), oleh kennethaakonsen
3. How Animals Eat Their Food | MisterEpicMann, oleh MisterEpicMann
4. Miley Cyrus - Wrecking Ball (Chatroulette Version), oleh SteveKardynal
5. baby&me / the new evian film, oleh EvianBabies
6. Volvo Trucks - The Epic Split feat. Van Damme, oleh VolvoTrucks
7. YOLO (feat. Adam Levine & Kendrick Lamar), oleh thelonelyisland
8. Telekinetic Coffee Shop Surprise, oleh CarrieNYC
9. THE NFL : A Bad Lip Reading, oleh BadLipReading
10. Mozart vs Skrillex. Epic Rap Battles of History Season 2, oleh ERB

Cara Memberi Password Pada Flashdisk Untuk Keamanan Data Anda

Cara Memberi Password Pada Flashdisk Untuk Keamanan Data Anda – Flashdisk adalah benda yang mungkin sangat berharga bagi kita untuk menyimpan berbagai data, mulai dari tugas hingga foto dan sebagainya. Oleh karena itulah sungguh sangat penting apabila kita bisa melindungi flashdisk serta data yang ada di dalamnya.
Ada sebuah cara yang bisa anda lakukan untuk melindungi flashdisk, yakni dengan memberinya password. Ini bisa anda lakukan agar tidak semua orang bisa melihat atau mengambil data pribadi anda yang ada di flashdisk. Pada kesempatan ini, anda akan mendapatkan Cara Memberi Password Pada Flashdisk demi keamanan.
Adapun Cara Memberi Password Pada Flashdisk yang bisa anda lakukan adalah dengan ‘Turn on Bitlocker’ pada windows 7 milik anda. Pertama, pastikan windows mendeteksi flashdisk anda.
Setelah flashdisk anda terdeteksi, lakukan langkah kedua. Bukalah My Computer dan klik kanan pada Removable Media atau Flahsdisk yang anda miliki. Setelah itu, pilihlah Turn on Bitlocker. Jika langkah anda benar, maka akan tampil menu jendela BitLocker Drive Encryption.
Cara Memberi Password Pada Flashdisk
Setelah itu, langkah yang ketiga berilah tanda centang pada tulisan Use a password to unlock the drive. Kemudian anda hanya perlu memasukkan password yang terdiri dari minimal 8 karakter. Sebaiknya anda memilih password yang mudah untuk diingat agar anda bisa dengan mudah mengakses flashdisk anda tersebut.
Langkah yang keempat Cara Memberi Password Pada Flashdisk adalah pilihlah save the recovery key to a file. Ini dilakukan agar password yang telah anda buat di langkah yang sebelumnya tersimpan. Jika sudah, silahkan klik tombol ‘next’.
Setelah itu, lakukanlah langkah selanjutnya. Klik menu tulisan Start Encrypting agar proses tersebut bisa dilanjutkan. Tunggulah beberapa saat hingga proses tersebut selesai. Jika langkah-langkah tersebut berhasil, maka icon flashdisk yang ada pada tampilan laptop anda akan berubah menjadi bergambar gembok atau kunci.
Semoga informasi mengenai Cara Memberi Password Pada Flashdisk tersebut bermanfaat untuk anda.

Smartfren Lambat dan Lelet? Ini Penyebabnya

Smartfren Lambat dan Lelet? Ini Penyebabnya – Seperti yang diketahui, di Indonesia banyak perusahaan operator seluler yang menyediakan layanan media komunikasi yakni seperti Telkomsel, XL, Three, Axis dan Indosat yang berbasis GSM, namun ada pula yang menyediakan layanan komunikasi berbasis CDMA salah satunya yakni Smartfren.
Awal kemunculannya Smartfren menawarkan layanan koneksi jaringan super cepat, namun akhir-akhir ini koneksi jaringan tersebut menjadi lambat dan lelet. Untuk mengetahui mengapa Smartfren menjadi lebih lambat dan lelet berikut penyebabnya.
  • Lonjakan trafik pengguna di lokasi tertentu, karena semakin banyaknya pengguna jaringan Smartfren disuatu daerah tertentu maka trafik yang tinggi tersebut tidak begitu saja bisa dialihkan pada rute lain, maka hal tersebut berimbas ke daerah lain trafiknya menjadi rendah dan menyebabkan koneksi internet Smartfren menjadi lambat dan lelet.
penyebab smartfren lambat
  • Cuaca yang kurang mendukung, biasanya koneksi jaringan Smartfren akan menjadi lambat jika dalam keadaan mendung ataupun hujan, hal ini merupakan sesuatu yang wajar karena pada semua provider pun akan mengalami hal yang sama.
  • Lokasi Tower BTS, hal ini juga bisa berpengaruh terhadap koneksi jaringan pada Smartfren, jika lokasi Tower BTS jauh diluar jangkauan rumah atau tempat pengguna melakukan koneksi internet, dapat memungkinkan kinerja jaringan internet itu akan lambat dan lelet.
  • Pemakaian berlebih, artinya jika pengguna menggunakan paket internet unlimited dan memakainya secara terus-menerus, maka pihak Smartfren akan menurunkan kecepatan koneksi internet pengguna, jadi pakailah paket unlimited sewajarnya saja.
  • Modem bermasalah, jika pengguna melakukan koneksi internet melalui modem Smartfren, maka harus memperhatikan beberapa hal seperti modem yang cepat panas dan rusaknya modem yang bisa mengakibatkan gangguan sinyal, ini tentunya akan memperlambat kinerja jaringan internet Smartfren.

Tips Cara Meningkatkan Performa Smartphone Android

  • Hapus Aplikasi yang Tidak Digunakan
Berbagai macam aplikasi menarik disediakan di Google Play Store untuk dipasang pada Smartphone Android, namun semakin banyak memasang aplikasi akan menyebabkan kinerja Smartphone akan menurun, jadi jika pada Smartphone sudah terlanjur terpasang aplikasi yang sudah tidak digunakan lagi, segera hapus atau unsinstal aplikasi tersebut.
  • Bersihkan Cache dan History
Pembersihan Cache dan History juga akan berpengaruh terhadap kinerja Android, untuk melakukan pembersihan tersebut pengguna bisa menggunakan aplikasi Cache Cleaner, pada aplikasi ini terdapat fitur Auto Clear yang dapat membersihkan Cache secara otomatis, untuk mengaktifkannya masuk ke menu pengaturan Cache Cleaner lalu tekan Auto Cache Interval dan pilih durasi. Jadi pengguna tidak perlu lagi susah payah membersihkan Cache secara manual.
Maksimalkan-Kinerja-Android
  • Simpan Instalasi Aplikasi atau Game di SD Card
Hal ini mungkin akan menjadi salah satu cara ampuh untuk meningkatkan performa Android, karena aplikasi yang pengguna install jika disimpan pada kartu memori eksternal atau SD Card, secara otomatis kinerja sebuah RAM atau memori internal akan maksimal, sehingga pada RAM akan terdapat ruang lebih dan akan bekerja dengan ringan.
  • Mengatur Penggunaan Data Latar Belakang
Biasanya pada Smartphone akan terpasang data latar belakang seperti Email, Gmail, Facebook, Twitter atau BBM dan aplikasi lainnya itu akan membutuhkan penggunaan data setiap waktu dan teratur. Tidak hanya akan memakan daya baterai namun juga memakan sumber daya sistem yang dapat memperlambat kinerja Smartphone
  • Melakukan Factory Reset
Jika keempat cara diatas belum maksimal untuk meningkatkan kinerja Smartphone Android, maka tips terakhir adalah lakukan factory reset. Hal ini dilakukan karena seluruh aplikasi maupun data dalam ponsel yang telah di sinkron akan dibersihkan, sehingga Smartphone Android akan kembali seperti pertama baru membelinya, dan cara ini bisa meningkatkan performa Smartphone Android tersebut.
Demikianlah beberapa Tips Cara Meningkatkan Performa Smartphone Android semoga bermanfaat bagi anda pencinta gadget android.

Harga HP Cross Terbaru 2014

Harga HP Cross

Daftar Harga HP Cross Terbaru

Merk dan Tipe Harga Baru Harga Bekas
Cross Andromeda A27 Rp 1.500.000,- Rp 950.000,-
Cross Andromeda A26 Rp 1.300.000,- Rp 850.000,-
Cross Andromeda A20 Rp 1.150.000,- Rp 950.000,-
Cross Andromeda A2 Rp 900.000,- Rp 850.000,-
Cross Andromeda A25 Rp 600.000,- Rp 500.000,-
Cross Andromeda A10 Rp 850.000,- Rp 700.000,-
Cross Andromeda A18 Rp 800.000,- Rp 690.000,-
Cross Andromeda A7 Rp 1.150.000,- Rp 850.000,-
Cross C3 Rp 250.000,- Rp 180.000,-
Cross P9 Rp 250.000,- Rp 190.000,-
Cross C1T Rp 200.000,- Rp 175.000,-
Cross A8T Rp 750.000,- Rp 500.000,-
Cross E1 Rp 250.000,- Rp 180.000,-
Cross CG88T Rp 450.000,- Rp 350.000,-
Cross AD202 Rp 900.000,- Rp 355.000,-
Cross PD100T - Rp 300.000,-
Cross AD350 - Rp 550.000,-
Cross CB82B - Rp 200.000,-
Cross CB86T - Rp 210.000,-
Cross PD110WI - Rp 350.000,-
Cross S2 Slider - Rp 250.000,-

Ponsel lokal, seperti Cross mungkin memang memiliki kualitas dan fitur yang tidak sebagus ponsel besutan vendor terkenal seperti Samsung atau Nokia. Namun dari segi harganya yang jauh lebih murah, tentu HP Cross menjadi pilihan yang baik jika Anda mencari ponsel ataupun smartphone murah.
Sebagai catatan, daftar harga HP Cross terbaru 2014 di atas dapat berubah sewaktu-waktu dan setiap daerah kemungkinan berbeda harga.

Daftar Harga HP Android Murah Terbaru 2014

Daftar Harga HP Android Murah Terbaru

Samsung Galaxy Infinite SCH I759 Harga
  • Android v4.1 (Jelly Bean)
  • Harga baru Rp 2.250.000, Bekas Rp 2.000.000
Samsung Galaxy Young S6310
  • Procsessor: 1 GHz Cortex-A5
  • Android v4.1.2 (Jelly Bean)
  • Harga baruRp 1.225.000, Bekas Rp 900.000
Samsung Galaxy Star S5282
  • Prosessor 1 GHz Cortex-A5
  • Android v4.1.2 (Jelly Bean)
  • Harga baru Rp 800.000, Bekas Rp 650.000
Samsung Galaxy Fame S6810
  • Prosessor 1Ghz
  • Android v4.1.1 (Jelly Bean)
  • Harga baru Rp 1.725.000, Bekas Rp 1.400.000
Sony Xperia M C1905
  • Prosessor CPU Dual-core 1 GHz Krait
  • Android 4.1 (Jelly Bean)
  • Harga baru Rp 2.525.000, Bekas Rp 2.150.000
Lenovo S820
  • Prosessor MTK 6589W, CPU Quad-core 1.2 GHz
  • Android v4.2 (Jelly Bean)
  • Harga baru Rp 2.750.000, Bekas Rp 2.400.000
Lenovo Armani A706
  • Prosessor Quad core 1.2 GHz
  • Android v4.1 (Jelly Bean)
  • Harga baru Rp 1.950.000, Bekas Rp 1.550.000
Mito A355
  • Prosessor Quad Core 1.2 GHz
  • Android 4.1.2 Jelly Bean
  • Harga Rp 1.999.000
Mito A800
  • Prosessor Dual Core 1 GHz
  • Android v4.1.1 (Jelly Bean)
  • Harga Rp. 1.200.000
LG Optimus L3 II dual E435
  • Prosessor 1GHz
  • Android v4.1.2 (Jelly Bean)
  • Harga baru Rp 1.225.000, Bekas Rp 900.000
Acer Z120 Liquid Z2
  • Prosessor 1 GHz
  • Android v4.1.1 (Jelly Bean)
  • Harga baru Rp 1.000.000, Bekas Rp 700.000
Selain sederet ponsel pintar berbasis Android di atas, sebenarnya masih banyak lagi HP Android murah terbaru yang beredar di pasaran, harganya pun relatif murah, mulai dari 3 jutaan, dan bahkan ada yang harganya dibawah 1 juta. Namun daftar HP Android murah di atas bisa dikatakan yang terbaik, sebab meski dibanderol dengan harga yang murah, namun spesifikasi dan fitur yang diusung tidak murahan.
Versi Android yang diusung sebagai sistem operasinya pun sudah Jelly Bean, jadi sudah mendukung untuk dipakai BBM atau BlackBerry Messenger.

Daftar Aplikasi Android Keren Gratis Terbaru 2014

BBM untuk Android
Hingga saat ini aplikasi media sosial BBM Android sangat populer dikalangan pengguna, banyak pengguna berlomba-lomba memsang aplikasi ini di ponsel mereka. Terlebih saat ini BBM Android telah mendukung untuk Android versi Gingerbread.
Facebook untuk Android
Facebook dengan fitur-fitur terbarunya dapat digunakan oleh pengguna untuk bisa terhubung dengan teman, keluarga, dan dapat berbagi foto hingga fitur terbaru yakni adanya fitur tranding topik, jadi pengguna bisa mengetahui topic apa yang sedang populer saat ini.
Instagram untuk Android
Instagram merupakan media social baru yang hadir dengan menawarkan fitur untuk berbagi foto, video, dilengkapi juga dengan beberapa efek filter cantik untuk memperindah tampilan foto. Maka aplikasi ini mungkin akan menjadi penting bagi sebagian pengguna.
Aplikasi-android-terbaik
Winamp untuk Android
Aplikasi yang satu ini merupakan aplikasi pemutar musik yang dapat menghasilkan audio berkualitas, aplikasi yang awalnya hadir di PC sekarang sudah tersedia di Andoid. Pengguna dapat mendownloadnya di Google Play store secara gratis.
Antivirus untuk Android
Aplikasi antivirus bisa digunakan untuk mengamankan Smartphone android dari berbagai macam ancaman virus, banyak tersedia berbagai macam antivirus di Google Play store yang dapat dipasang secara gratis. Fungsi dan kegunaan antivirus semuanya sama namun yang membedakan adalah kemampuan mendeteksi virus dan membasmi virus secara maksimal.
Game Dream House Days
Pada game ini pemain dituntut untuk mengelola sebuah apartemen sesuai dengan keinginan pengguna, pengelolaan tersebut bertujuan agar mendapatkan keuntungan dan pastinya penghuninya dapat merasakan kenyamanan tinggal disana. Tentunya game Dream House Days bisa didapatkan secara gratis.
Game Real Racing 3
Buat pengguna yang hobi dengan balapan, game ini sangat tepat untuk digunakan pada Android, Real Racing 3 ini memiliki grafis yang keren dengan efek 3D yang tampak seperti nyata, untuk mendapatkan game balapan ini bisa diunduh di Google Play Store secara gratis.
Demikian beberapa aplikasi dan gmaes keren yang dapat dipasang pada Smartphone Android, namun sebenarnya masih banyak lagi aplikasi atau games keren terbaru yang dapat pengguna pasang di Smartphone Android mereka secara gratis dengan mengunjungi Market Google Play Store, pengguna bisa memilih aplikasi atau game kesukaaan mereka.

50 Aplikasi Android Terbaik Terbaru dan Terpopuler 2014

BBMandroids.com - 50 Aplikasi Android Terbaik Terbaru dan Terpopuler  2014. Kabar gembira untuk para pengguna hp android maupun tablet android di Indonesia, berikut kami sajikan download kumpulan aplikasi android .apk gratis yang merupakan update versi terbaru 2014 untuk smartphone dan tablet android anda. Beragam varian aplikasi android terbaik di Google play store tersajikan pada artikel ini mulai dari aplikasi chatting seperti aplikasi bbm untuk android, line whatsapp, kakaotalk, wechat, dan juga masih banyak varian aplikasi chatting lainnya.
Tak hanya itu saja, disini anda juga bisa mendownload aplikasi sosial media seperti facebook for android, twitter, ubersocial, path, dan masih banyak lagi yang lainnya. Selain aplikasi chatting dan aplikasi jejaring sosial tersebut, melalui google play store anda juga bisa mendapatkan ragam aplikasi edit foto terbaik untuk android entah itu aplikasi edit foto online maupun offline. Bahkan salah satu aplikasi edit foto terlaris di android saat ini yakni aplikasi Mo Xiang Ji juga akan kami sediakan disini. Aplikasi Mo Xiang Ji merupakan aplikasi android terbaik dan terbaru 2014 yang bisa mengubah foto anda menjadi seperti kartun karikatur lucu.
aplikasi-android

Download Aplikasi Android Terbaru 2014

Nah untuk anda yang kebetulan ingin menambah koleksi aplikasi android terbaik dan terbaru 2014 di smartphone maupun tablet anda, berikut info 50 aplikasi android terbaik dan terlaris bulan ini yang bisa anda download via Google play store di handphone/ tablet anda masing- masing. Langsung saja berikut kumpulan aplikasi android terbaik dan terpopuler 2014.

50 Aplikasi Android Terbaik  dan Terpopuler :

1. BBM For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.bbm
2. Aplikasi Edit Foto Mo Xiang Ji
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.manboker.headportrait
3. Aplikasi Facebook For Android
Download : https://market.android.com/details?id=com.facebook.katana
4. Whatsapp For Android
Download : https://market.android.com/details?id=com.whatsapp
5. Line For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=jp.naver.line.android
6. Wechat For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.tencent.mm
7. Kakaotalk For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.kakao.talk
8. Nova Launcher Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.teslacoilsw.launcher
9. Tapatalk Forum App For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.quoord.tapatalkpro.activity&hl=en
10. ES File Explorer File Manager
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.estrongs.android.pop
11. Apex Launcher
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.anddoes.launcher
12. Smart Keyboard Pro
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=net.cdeguet.smartkeyboardpro
13. Aplikasi Horoscope
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=fr.telemaque.horoscope
14. Aplikasi Real Player Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.real.RealPlayer
15. Aplikasi Winamp Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.nullsoft.winamp
16. Adobe Reader For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.adobe.reader
17. Skype For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.skype.raider
18. Free Antivirus Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.antivirus
19. Yahoo Messenger
Download: https://market.android.com/details?id=com.yahoo.mobile.client.android.im
20. Facebook Messenger
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.facebook.orca
21. FXCamera
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=ymst.android.fxcamera
22. Wikipedia
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=uk.co.exelentia.wikipedia
23. Adobe Photosop Express
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.adobe.psmobile
24. Speedtest.Net
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=org.zwanoo.android.speedtest
25. Bluetooth File Transfer
Download: https://play.google.com/store/apps/details?id=it.medieval.blueftp
26. Opera Mini
https://market.android.com/details?id=com.opera.mini.android
27. Adobe Flash Player 11
Download: https://market.android.com/details?id=com.adobe.flashplayer
28. Best Apps Market
Download: https://market.android.com/details?id=com.bestappsmarket.android.bestapps
29. Documents To Go
Download: http://www.dataviz.com/products/documentstogo/android/
30. SPB Shell 3D
Download: https://market.android.com/details?id=com.spb.shell3d
31. TweetCaster for Twitter
Download: https://market.android.com/details?id=com.handmark.tweetcaster
32. Battery Saver
Download: https://market.android.com/details?id=com.antutu.powersaver
33. Poweramp Music Player
Download: https://market.android.com/details?id=com.maxmpz.audioplayer.unlock
34. MyBackup Pro
Download: https://market.android.com/details?id=com.rerware.android.MyBackupPro
35. Anti-Virus Pro
Download: https://market.android.com/details?id=org.antivirus
36. Skype – free video calling
Download: https://market.android.com/details?id=com.skype.raider
37. App 2 SD (move app to SD)
Download: https://market.android.com/details?id=com.a0soft.gphone.app2sd
39. VLC Direct Pro
Download: https://market.android.com/details?id=com.vlcdirect.vlcdirectpro
40. MX Video Player Pro
Download: https://market.android.com/details?id=com.mxtech.videoplayer.pro
41. Camera ZOOM FX
Download: https://market.android.com/details?id=slide.cameraZoom
42. SoundHound
Download: https://market.android.com/details?id=com.melodis.midomiMusicIdentifier
43. Layar
Download: https://market.android.com/details?id=com.layar
44. Google Goggles
Download: https://market.android.com/details?id=com.google.android.apps.unveil
45. YouTube
Download: https://market.android.com/details?id=com.google.android.youtube
46. ASTRO File Manager
Download : https://market.android.com/details?id=com.metago.astro
47. Vlingo Virtual Assistant
Download : https://market.android.com/details?id=com.vlingo.client
48. Quadrant Standard Edition
Download: https://market.android.com/details?id=com.aurorasoftworks.quadrant.ui.standard
49. Paypal For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.paypal.android.p2pmobile
50. Google + For Android
Download : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.google.android.apps.plus
Menarik bukan ? Untuk mendownload aplikasi android terbaru, terlaris, dan terbaik 2014 diatas juga sangatlah mudah. Silahkan anda copy URL / link download untuk masing- masing aplikasi tersebut kemudian pasti di halaman tab browser anda. Biar lebih enak, lebih baik anda download aplikasi android diatas menggunakan smartphone android maupun tablet android secara langsung (tidak melalui komputer atau laptop) sehingga anda akan bisa langsung menginstall aplikasi android terbaik tersebut di smartphone anda. Sekian dan semoga bermanfaat artikel dari kami yang berjudul 50 Aplikasi Android Terbaik Terbaru dan Terpopuler 2014.